Amsakar Banjir Dukungan, Marlin Masih Nihil
Batam, 5 Juli 2024 Di saat Amsakar Achmad dan Li Claudia Chandra ‘banjir’ dukungan partai untuk mencalonkan pasangan itu pada Pilkada November 2024, Marlin Agustina, Wakil Gubernur yang berambisi menjadi Wali Kota Batam 2024 masih belum dapat alias nihil dukungan. Bahkan Partai PKB yang sebelumnya telah mengeluarkan Surat Keputusan DPP PKB nomor 29994/DPP/01/VI/2024 tentang Penetapan…